Penjaga gawang Atletico Madrid, Ivo Grbic, telah tiba di Inggris. Kehadiran sang kioper di negara tersebut merupakan bagian dari perjalanan kepindahannya ke Sheffield United. Sebelum benar-benar mengenakan seragam dari klub tersebut, ia akan menjalani pemeriksaan medis terlebih dahulu.
Langkah Baru Ivo Grbic
Pemain berusia 28 tahun tersebut kini akan segera berpindah ke klub asal Liga Primer Inggris tersebut. Harapannya disana ia bisa mendapatkan kesempatan bermain yang lebih sering bersama dengan tim utama. Harapan ini ia bawa setelah sebelumnya gagal mendapatkan kesempatan yang cukup banyak untuk bermain bersama skuad Diego Simeone dalam musim 2023/24 sejauh ini.
Ivo Grbic hanya mendapatkan peran sebagia penjaga gawang pilihan kedua setelah kiper utama mereka Jan Oblak. Namun, pemain asa Kroasia tersebut pernah merasakan langsung sengitnya bermain di Liga 1 Perancis maupun Liga Champions sejak dirinya bergabung di klub tersebut pada musim 2021-22 yang lalu.
Jam Terbang Minim untuk Ivo Grbic
Dirinya kemudian pindah ke Estadio Civitas Metropolitano dari NK Lokomotiva di tanah kelahirannya di musim 2020 yang lalu. Namun, mantan pemain Hajduk Split tersebut hanya bermain di sebanyak 14 peratndingan bersama sang raksasa Spanyol yang dimaksud.
Menurut salah satu media, Sheffield United saat ini tengah kian dekat untuk mendapatkan pemain kedua mereka di bulan Januari ini. Sosok tersebut tak lain dan tak bukan adalah Ivo Grbic sendiri.
Berangkat ke Inggris
Sumber kami yang bekerja di Fun88 slot bahkan menyebutkan kalau penjaga gawang tersebut terlihat di Inggris pada hari Selasa. Kehadirannya di Inggris dalam rangka menyelesaikan kepindahannya ke klub barunya. Dalam beberapa hari sejak kehadirannya, ia dijadwalkan akan menjalani pemeriksaan mdis.
Tim asuhan Chris Wilder tersebut seharusnya akan mengeluarkan dana sekitar 2 juta poundsterling kepada pihak Atletico untuk mendapatkan pemain tersebut. Adapun kontraknya di ibukota Spanyol tersebut akan berakhir di penghujung musim berjalan kali ini.
Setelah kebobolan 51 kali dalam 21 laga Liga Primer Inggris, tak terlalu mengherankan jika The Blades kini tengah berharap untuk bisa memperkuat pertahanan mereka, termasuk dalam upaya menjaga gawang mereka di bulan uni.
Sebelumnya, VIktor Johansson dari Rotherham United sempat dikabarkan akan berpindah ke Bramall Lane di awal bursa transfer kali ini. Hal yang sama juga belraku untuk mantan penjaga gawang asal Leicester City, Kasper Schmeichel.
Meski demikian, tampaknya United telah meneetapkan pilihaln mereka pada Grbic. Pemain berusia 28 tahun tersebut kabarnya akan bergabung dengan Ben Brereton Diaz, pemain baru yang mereka datangkan di lmusim dingin di Yorkshire.
Wilder telah menunjukkan harapannya untuk bisa meningkatkan kemampuan skuad asuhannya dengan segera. Hal ini ia harapkan bisa terwujud dengan kedatangan para pemain baru tersebut. Dengan demikian, tempat Wes Fodeeringham di klub tersebut kemungkinan masih akan dipertanyakan dalam fungsinya sebagia penjaga gawang.
Pemain berusia 33 tahun tersebut memang tengah menghadapi masalah besar. Ia hanya berhasil mempertahankan gawangnya dari gol 1 kali dalam 21 laga yang berjalan di semua kompetisi papan atas di musim ini. Bahkan dengan kontraknya yang akan berakhir di musim panas nanti, belum ada kabar lebih lanjut yang menyebutkan akan ada langkah perpanjangan dari pihak klub. Meski demikian, memang sudah ada kabar yang menyebutkan kalau pihak klub tengah melakukan pembicaraan dengan dirinya terkait hal ini.