Pemain Liverpool, Curtis Jones, membuka tabir tentang masalah cedera yang ia alami selama setahun belakangan. Ia menekankan bahwa dirinya ‘memiliki satu hal yang harus dibuktikan’ selama berada di Liverpool. Menurutnya upaya tersebut sudah ia mulai ketika kembali menjalani laga bersama The Reds di Liga Primer Inggris sejak bulan Mei tahun ini. Sayangnya, debutnya kembali diwarnai dengan kekalahan The Reds dari Nottingham Forest.
Masalah Cedera Curtis Jones
Informasi dari pihak Liverpool menyebutkan Curtis JOnes mengalami masalah cedera yang dikenal dengan ‘cedera mata seram pada Oktober tahun lalu. Cedera tersebut memaksa dirinya untuk absen selama kurang lebih dua bulan. Akibatnya, ia kehilangan kesempatan untuk mengembangkan dan membuktikan kemampuannya sebagai seorang pemain sepakbola profesional.
Kabar buruk bagi dirinya, cedera di bagian mata tersebut bukan cedera pertama yang ia alami sejak bergabung dengan The Reds. Saking seringnya ia absen karena cedera, Jurgen Klopp sampai menyebut periodenya bersama Liverpool hingga titik ini masih merupakan dari periode reaksi stres seorang pemain.
Awal Cedera Curtis Jones
Cedera di bagian mata Curtis Jones disebut terjadi ketika menjalani tahap akhir kompetisi Community Shield. Liverpool berhasil menang setelah mengalahkan Manchester City di bulan Juli tahun ini. Tapi kabar buruk bagi Curtis Jones karena justru dirinya harus berurusan dengan masalah cedera.
Setelah menjadi korban cedera, pihak klub bergerak cepat dengan memberikan perawatan sesegera mungkin. Butuh waktu kurang lebih sebulan baginya untuk kembali ke tengah lapangan. Ia pun sempat turun sebagai pemain pengganti ketika melawan Newcastle United yang berakhir dengan menang 2-1. Tapi masalah cedera kembali menghampimri dirinya sebelum kembali turun untuk mengamankan kemenangan 1-0 dari West Ham.
Sempat Turun Sebagai Cadangan
Setelah kembali turun untuk waktu yang singkat di pertengahan minggu ini, Curtis Jones kembali dipercaya Jurgen Klopp untuk turun bersama rekan-rekan dalam satu timnya. Tapi, kali ini, kesempatan tersebut tidak berbuah manis untuk dirinya. Sempat berharap bisa menebus kesalahan cederanya, Fun88 link alternatif 2021 justru melaporkan pihak Liverpool harus menelan rasa malu yang luar biasa besar setelah dikalahkan oleh Nottingham Forest.
Ketika menjawab pertanyaan wartawan, Curtis Jones mengatakan bahwa jika ditotal, ia sudah absen selama 10 minggu. Setelah dipastikan bugar oleh tim medis, ia datang pada hari Rabu dan bermain selama kurang lebih 30 menit dan beranjak menjadi 90 menit. Ia pun tak mengelak ketika mengatakan dirinya masih merasa kelelahan, tapi menurutnya ini hal biasa untuk seorang pemain sepakbola. Apalagi ia sudah menjadi bagian dari kompetisi Liga Primer Inggris yang sudah dari dulu dikenal akan keberingasannya.
Tentang kondisinya, ia mengatakan bahwa cedera yang dia alami merupakann bagian dari respon stres. Pihak medis mengatakan cederanya terjadi dalam bentuk pembengkakan di bagian tulang. Kondisi ini tidak serius jika mendapatkan perawatan tepat dengan segera. Tapi jika dibiarkan terlalu lama dan diberikan beban kerja yang berat, masalah serius bisa menghampiri bagian tulang, misalnya masalah retak.
Ia juga sempat menyinggung cedera di bagian mata yang membuatnya harus absen selama 6 pekan serta cedera-cedera lain yang membuatnya harus absen berminggu-minggu. Tapi ia tak menjadikan cedera ini sebagai alasan karena setiap kali dirinya dinyatakan bugar, ia langsung datang ke pusat pelatihan. Menurutnya, ia sudah cukup terbebani dengan masalah cedera yang datang kepadanya dengan cukup sering. Dari ini, ia beranggapan penting baginya unutk bermain dengan jauh lebih baik dari pemain lain untuk membuktikan bahwa dirinya tetap bisa berkontribusi.